Pameran poster internasional di Malang

  • 6 Oktober 2023 17:10
Pameran poster internasional di Malang
Pengunjung melihat poster yang dipajang dalam Annual International Poster Exhibition - Spectrum of Sentiment di Malang, Jawa Timur, Jumat (6/10/2023). Pameran poster internasional tersebut menampilkan sekitar 300 karya bertema emosi dari para desainer visual dari 20 negara, antara lain Bulgaria, China, dan Amerika Serikat serta akan berlangsung hingga 8 Oktober 2023. ANTARA FOTO/Ari Bowo Sucipto/tom.
Photo associée
Tags:
Informations sur les images
Taille de l'image
5000x3333
Taille du fichier
3.02 MB
Créé
06/10/2023 17:10 WIB
Photographe
Ari Bowo Sucipto
Éditrice
Rahmadi Rekotomo