Jembatan Gantung Kaliregoyo berfungsi kembali

  • 26 Oktober 2023 16:10
Jembatan Gantung Kaliregoyo berfungsi kembali
Warga melintas di atas Jembatan Gantung Kaliregoyo, Lumajang, Jawa Timur, Kamis (26/10/2023). Jembatan penghubung antardusun yang sempat tidak dapat dilintasi karena putus akibat diterjang banjir lahar hujan Gunung Semeru pada (7/7) tersebut telah diperbaiki dengan total anggaran Rp7 miliar sehingga telah berfungsi kembali. ANTARA FOTO/Irfan Sumanjaya/nym.
Photo associée
Tags:
Informations sur les images
Taille de l'image
5000x3333
Taille du fichier
4.2 MB
Créé
26/10/2023 16:10 WIB
Photographe
Irfan Sumanjaya
Éditrice
Nyoman Budhiyana