AKSI SOLIDARITAS MAHASISWA

  • 10 April 2012 10:55
AKSI SOLIDARITAS MAHASISWA
PADANG, 10/4 - AKSI SOLIDARITAS MAHASISWA. Seorang mahasiswa menangis sambil memeluk kaki Ketua STAIN Djambek Bukittinggi, Ismail Novel yang ditahan di Lapas Muara Padang, Sumbar, Senin (9/4). Sedikitnya 300-an mahasiswa STAIN beserta dosen, dan karyawan melakukan aksi solidaritas untuk terdakwa dugaan korupsi pengalihan Daftar Isian Penggunaan Anggaran (DIPA) dan Rencana Kerja Anggaran Kementerian Negara/Lembaga 2007-2010 di STAIN yang dituntut satu tahun penjara itu, karena mereka yakin Ismael tidak bersalah. FOTO ANTARA/Iggoy el Fitra/Koz/pd/12.
Photo associée
Tags:
Informations sur les images
Taille de l'image
2048x1416
Taille du fichier
239.58 KB
Créé
10/04/2012 10:55 WIB
Photographe
Iggoy El Fitra
Éditrice