Volume kendaraan pemudik di Jalan Tol Semarang naik

  • 7 April 2024 04:00
Volume kendaraan pemudik di Jalan Tol Semarang naik
Foto udara kendaraan roda empat melintasi Gerbang Tol (GT) Banyumanik, Semarang, Jawa Tengah, Sabtu (6/4/2024). PT Jasamarga Transjawa Tol mencatat dari H-7 hingga H-5 mudik Lebaran 2024 volume kendaraan dari arah Jakarta menuju Gerbang Tol (GT) Kalikangkung Semarang sebanyak 99.073 kendaraan atau naik 95,15 persen dari lalu lintas normal sebanyak 50.767 kendaraan dan menuju GT Banyumanik Semarang ke arah Solo sebanyak 105.303 kendaraan atau naik 72,87 persen dari lalu lintas normal yakni 60.915 kendaraan. ANTARA FOTO/Makna Zaezar/pras.
Photo associée
Tags:
Informations sur les images
Taille de l'image
5000x2904
Taille du fichier
2.71 MB
Créé
07/04/2024 04:00 WIB
Photographe
Makna Zaezar
Éditrice
Prasetyo Utomo