PAMERAN FOTO SINGKAWANG MENYAPA DUNIA

  • 25 April 2014 19:25
PAMERAN FOTO SINGKAWANG MENYAPA DUNIA
Menteri Pembangunan Daerah Tertinggal Helmi Faishal Zaini saat melihat sejumlah foto pameran tentang cap gomeh 2014 di Mall Balekota, Tangerang, Banten, Jumat (25/04). Kurang lebih sebanyak 44 foto "Singkawang menyapa dunia" dengan nuansa perayaan Cap Gomeh 2014 di pamerkan dengan tujuan mengenalkan daerah Singkawang ke tingkat nasional dan internasional. ANTARA FOTO/Lucky R./ed/nz/14
Tags:
Informations sur les images
Taille de l'image
2896x1944
Taille du fichier
457.85 KB
Créé
25/04/2014 19:25 WIB
Photographe
Lucky R
Éditrice