MENPERIN DUKUNG TECHNOPARK

  • 13 Februari 2015 15:35
MENPERIN DUKUNG TECHNOPARK
Menteri Perindustrian, Saleh Husin (kanan) bersama dengan Wali Kota Solo FX Hadi Rudyatmo (tengah) melakukan penandatanganan kerjasama pendirian Akademi Komunitas di Aula Solo Techno Park, Jawa Tengah, Jumat (13/2). Dalam kunjungan kerja tersebut, Saleh Husin menyatakan bahwa pemerintah tetap akan mendukung pemegang merk mobil Esemka unuk pengembangan industri otomotif rakitan siswa-siswi Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) yang sebagian juga dikerjakan di Solo Techno Park. ANTARA FOTO/Maulana Surya/Rei/pd/15.
Tags:
Informations sur les images
Taille de l'image
4000x2666
Taille du fichier
840.93 KB
Créé
13/02/2015 15:35 WIB
Photographe
Maulana Surya
Éditrice