EKSPEDISI INDONESIA RAYA

  • 18 Februari 2016 16:25
EKSPEDISI INDONESIA RAYA
Pendiri Yayasan Artha Graha Peduli Tomy Winata (kedua kanan) dan Komandan Korps Marinir Mayjen TNI (Mar) Buyung Lalana (kanan) menyerahkan Bendera Merah Putih kepada Pendaki Tunadaksa berkaki satu Sabar Gorky (kedua kiri) dan perwakilan dari Korps Marinir Letkol (Mar) R. Saragih (kiri) pada acara pelepasan tim Ekspedisi Indonesia Raya di Jakarta, Kamis (18/2). Sabar Gorky bersama lima orang prajurit Korps Marinir dan tiga orang sipil lainnya akan menaklukkan Gunung Aconcagua setinggi 6.962 meter di atas permukaan laut (mdpl) di Argentina sebagai gunung keempatnya dari "Seven Summit" dalam Ekspedisi Indonesia Raya dan berencana mencapai puncak pada tanggal 5 - 6 Maret 2016. ANTARA FOTO/Widodo S. Jusuf/pd/16.
Photo associée
Tags:
Informations sur les images
Taille de l'image
1997x3000
Taille du fichier
1.13 MB
Créé
18/02/2016 16:25 WIB
Photographe
Widodo S. Jusuf
Éditrice