WFQR TANGKAP KAPAL VIKING

  • 26 Februari 2016 19:45
WFQR TANGKAP KAPAL VIKING
Tim Western Fleet Quick Response (WFQR) Lantamal IV yang beranggotakan Kopaska, Tim VBSS KRI Sultan Thaha Syafuddin-376, Satkamla Lantamal IV, dan Wing Udara 2 menahan dan memeriksa kapal Viking di Tanjunguban, Bintan, Kepulauan Riau, Jumat (26/2) dinihari. Kapal ikan berbendera Nigeria berbobot mati 600 ton, diawaki oleh 11 ABK asal Peru, Chile, Myanmar dan Indonesia itu telah 13 kali berganti bendera, 12 kali berganti nama dan 8 kali berganti callsign dan ditangkap Tim WFQR IV merespon broadcast dari Interpol Norwegia. ANTARA FOTO/M N Kanwa/nz/16.
Photo associée
Tags:
Informations sur les images
Taille de l'image
3000x2000
Taille du fichier
1.6 MB
Créé
26/02/2016 19:45 WIB
Photographe
M N Kanwa
Éditrice