IMIGRAN SRI LANKA

  • 2 Oktober 2016 20:25
IMIGRAN SRI LANKA
Sejumlah imigran ilegal asal Sri Lanka beraktivitas membersihkan pekarangan tempat karantina bekas kantor Imigrasi, Desa Punteuet, Lhokseumawe, Provinsi Aceh, Minggu (2/10). Pihak Direktorat Jenderal Imigrasi Kementerian Hukum dan HAM sedang melakukan koordinasi dengan pihak Kedutaan Besar Sri Lanka dan India di Jakarta untuk segera melaksanakan kebijakan pemulangan sukarela 43 orang warga negara Sri Lanka yang masih ditampung di Lhokseumawe pasca mendamparkan diri bersama kapal bernomor lambung TN-1-FV-00455.09 mengalami kerusakan akibat cuaca buruk pada 11 Juni 2016 di Pantai Lhoknga, Aceh. ANTARA FOTO/Rahmad/foc/16.
Photo associée
Tags:
Informations sur les images
Taille de l'image
3000x2000
Taille du fichier
790.1 KB
Créé
02/10/2016 20:25 WIB
Photographe
Rahmad
Éditrice