GAMELAN EKTRONIK UNTUK TUNA NETRA

  • 5 Juni 2017 15:15
GAMELAN EKTRONIK UNTUK TUNA NETRA
Mahasiswa Universitas Gadjah Mada memainkan gamelan elektronik bagi tuna netra yang diberi nama E-gamatuna saat jumpa pers di Universitas Gadjah Mada, DI Yogyakarta, Senin (5/6). Gamelan elektronik karya Mahasiswa UGM yang tergabung dalam kelompok PKM-KC 2017, yakni Fadil Fajeri (SV, teknik elektro), Dinar Sakti Candra Ningrum (SV, Elins), Muhammad Ali Irham (SV, Elins), Sapnah Rahmawati (SV, Ekonomi Terapan), dan Musfira Muslihat (Psikologi) itu diharapkan mampu menjadi alat bantu bagi warga tuna netra untuk berkontribusi dalam mengkampanyekan budaya Indonesia khususnya melalui musik gamelan. ANTARA FOTO/Andreas Fitri Atmoko/aww/17.
Photo associée
Tags:
Informations sur les images
Taille de l'image
5616x3744
Taille du fichier
735.05 KB
Créé
05/06/2017 15:15 WIB
Photographe
Andreas Fitri Atmoko
Éditrice