MENTAN DAN MENDES TANAM JAGUNG BERSAMA

  • 19 September 2017 21:10
MENTAN DAN MENDES TANAM JAGUNG BERSAMA
Menteri Pertanian RI Amran Sulaiman (kanan) bersama Menteri Desa Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi (PDTT) Eko Putro Sandjojo (kiri) menaiki traktor penananam jagung saat tanam jagung bersama di desa Padang Lebar, Seginim, Bengkulu Selatan, Selasa (19/9). Pada agenda penanaman jagung bersama ini Kementerian Pertanian bersama Kementerian PDTT menargetkan sektor tanam jagung di Bengkulu sebesar 20.000 hektar dengan hasil 200 ribu ton/tahun, serta pemberian bantuan kepada petani desa berupa 4 unit combine harvester, 5 unit com shelter, 3 unit traktor roda 4, 30 ton benih jagung, 25 ton benih padi, 3750 dosis vaksin rabies sebagai kebutuhan penunjang petani di daerah tersebut. ANTARA FOTO/David Muharmansyah/pd/17.
Tags:
Informations sur les images
Taille de l'image
4000x2667
Taille du fichier
3.12 MB
Créé
19/09/2017 21:10 WIB
Photographe
David Muharmansyah
Éditrice