PENCAPAIAN BIDANG POLHUKAM

  • 19 Oktober 2017 17:50
PENCAPAIAN BIDANG POLHUKAM
Menko Polhukam Wiranto (tengah) bersama Menteri Pertahanan Ryamizard Ryacudu (kiri) dan Mendagri Tjahjo Kumolo memberikan keterangan kepada wartawan terkait pencapain tiga tahun pemerintahan Jokowi-JK di bidang Polhukam di Bina Graha, Jakarta, Kamis (19/10). Pemaparan kinerja kementerian dan lembaga di bawah koordinasi Kementerian Bidang Polhukam tersebut mengangkat tema negara hadir, mewujudkan rasa aman melalui perwujudan stabilitas politik dan keamanan, keadilan hukum dan pemajuan kebudayaan. ANTARA FOTO/Wahyu Putro A/Spt/17
Photo associée
Tags:
Informations sur les images
Taille de l'image
4000x2594
Taille du fichier
2.06 MB
Créé
19/10/2017 17:50 WIB
Photographe
Wahyu Putro A
Éditrice