INDUSTRI SENAPAN ANGIN

  • 7 Maret 2018 14:05
INDUSTRI SENAPAN ANGIN
Tangan perajin menyusun gagang senapan angin di Cileunyi, Kabupaten Bandung, Jawa Barat, Rabu (7/3). Industri rumahan yang telah berdiri selama 40 tahunan ini dapat memproduksi senapan angin sebanyak 50 pucuk per bulannya yang di dibandrol dengan harga berkisar Rp3.5 juta - Rp15 juta. ANTARA FOTO/M Agung Rajasa/foc/18.
Photo associée
Tags:
Informations sur les images
Taille de l'image
4000x2670
Taille du fichier
2.54 MB
Créé
07/03/2018 14:05 WIB
Photographe
M Agung Rajasa
Éditrice