BNI SEDIAKAN LAYANAN PERBANKAN UNTUK TNI

  • 4 Maret 2019 17:40
BNI SEDIAKAN LAYANAN PERBANKAN UNTUK TNI
Panglima TNI Marsekal TNI Hadi Tjahjanto (kanan) berjabat tangan dengan Direktur Utama BNI Achmad Baiquni (kiri) seusai penandatanganan Nota Kesepahaman (MoU) tentang Penyediaan dan Penggunaan Layanan Perbankan bagi anggota Tentara Nasional Indonesia di Jakarta, Senin (4/3/2019). BNI akan membantu pengelolaan keuangan para prajurit sekaligus memberikan edukasi tentang pengelolaan keuangan jangka panjang salah satunya dalam bentuk tabungan. ANTARA FOTO/Humas BNI/Ganang/pras.
Tags:
Informations sur les images
Taille de l'image
3000x2000
Taille du fichier
1.44 MB
Créé
04/03/2019 17:40 WIB
Photographe
Ganang
Éditrice
Prasetyo Utomo