AKSI CORET SERAGAM USAI UNBK

  • 28 Maret 2019 18:45
AKSI CORET SERAGAM USAI UNBK
Sejumlah siswi SMK membubuhkan tanda tangan di baju seragam rekannya usai mengikuti Ujian Nasional Berbasis Komputer (UNBK) di Medan, Sumatera Utara, Kamis (28/3/2019). Aksi coret seragam dan membubuhkan tanda tangan tersebut dianggap para siswa sebagai bentuk kegembiraan usai mengikuti UNBK dan juga tradisi yang telah dilakukan senior mereka di tahun-tahun sebelumnya. ANTARA FOTO/Irsan Mulyadi/wsj.
Tags:
Informations sur les images
Taille de l'image
3000x2000
Taille du fichier
920.17 KB
Créé
28/03/2019 18:45 WIB
Photographe
Irsan Mulyadi
Éditrice
Widodo S Jusuf