KEANEKARAGAMAN FLORA ARBORETUM BUNUT

  • 2 Agustus 2019 10:50
KEANEKARAGAMAN FLORA ARBORETUM BUNUT
Seorang petugas memeriksa batang pohon species endemik yang tumbuh di Arboretum Bunut kecamatan Tualang, kabupaten Siak Sri Indrapura, Riau, Kamis (1/8/2019). Arboretum Bunut atau kawasan konservasi dan hutan lindung yang terletak di Desa Bunut Siak Sri indrapura memiliki aneka ragam jenis flora diantaramya 135 species tanaman berbunga dan 16 species palma. Selain itu juga memilki hasil hutan non kayu seperti buah - buahan, madu lebah dan obat - obatan herbal yang dapat dimanfaatkan serta memberikan jasa lingkungan. ANTARA FOTO/Aswaddy Hamid/foc.
Tags:
Informations sur les images
Taille de l'image
4500x3000
Taille du fichier
2.33 MB
Créé
02/08/2019 10:50 WIB
Photographe
Aswaddy Hamid
Éditrice
Fanny Octavianus