SISWA DISABILITAS TANAM POHON
Siswa disabilitas membuat bibit tanaman di lingkungan Sekolah Luar Biasa (SLB) Dharma Wanita Jiwan, Kabupaten Madiun, Jawa Timur, Rabu (27/11/2019). Kegiatan tersebut untuk menyongsong Hari Menanam Pohon Indonesia yang jatuh pada 28 November sekaligus menanamkan kemandirian jiwa kewirausahaan siswa disabilitas. ANTARA FOTO/Siswowidodo/foc.
Foto Terkait