PENGEMBANGAN BANDARA INTERNASIONAL ZAINUDDIN ABDUL MAJID LOMBOK

  • 22 September 2021 11:50
Wakil Gubernur NTB Sitti Rohmi Djalilah (tengah) bersama General Manager PT Angkasa Pura I (Persero) Lombok Nugroho Jati (kanan) dan Kadis Perhubungan NTB Lalu Moh Faozal (kiri) berada di "run way" yang telah selesai dikerjakan di Bandara Internasional Zainuddin Abdul Madjid (BIZAM) di Praya, Lombok Tengah, NTB, Rabu (22/9/2021). Pengembangan Bandara Internasional Zainuddin Abdul Madjid (BIZAM) berupa perluasan apron untuk mendukung operasional pesawat berbadan lebar (wide body) sekelas B777 serta perpanjangan dan peningkatan daya dukung landasan pacu yang sebelumnya memiliki panjang 2.750 meter menjadi 3.300 meter guna mendukung Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) Mandalika yang akan menjadi lokasi pergelaran MotoGP 2022. ANTARA FOTO/Ahmad Subaidi/foc.
Foto Terkait
Standar
Informasi Foto
Ukuran Foto
4048x2698
Ukuran Berkas
3.53 MB
Disiarkan
22/09/2021 11:50 WIB
Fotografer
Ahmad Subaidi
Editor
Fanny Octavianus