USAHA PRODUKSI KAPUR TRADISIONAL DI ACEH

  • 27 November 2021 16:55
Pekerja memisahkan butiran batu kapur di salah satu usaha pabrik batu kapur tradisional kawasan pegunungan Desa Naga Ombang, Kecamatan Lhoknga, kabupaten Aceh Besar, Aceh, Sabtu (27/11/2021). Pengusaha industri batu kapur di daerah itu menyatakan usaha batu kapur tidak terdampak pandemi COVID-19, bahkan permintaannya meningkat hingga 30 persen dari sebelumnya, sedangkan produksi kapur masih terbatas karena pengolahannya masih tradisional. ANTARA FOTO/Ampelsa/hp.
Foto Terkait
Standar
Informasi Foto
Ukuran Foto
4000x2670
Ukuran Berkas
1.55 MB
Disiarkan
27/11/2021 16:55 WIB
Fotografer
Ampelsa
Editor
Hermanus Prihatna