Reservoir air baku di KIT Batang

  • 17 November 2023 17:25
Foto udara suasana bendungan air baku di Kawasan Industri Terpadu (KIT) Batang di Kabupaten Batang, Jawa Tengah, Jumat (17/11/2023). Menurut Direktur Kelembagaan dan Humas KIT Batang Fakhrur Rozi, sebanyak dua bendungan air baku yang dibangun oleh Kementerian PUPR melalui Balai Besar Wilayah Sungai (BBWS) Pemali Juana itu memiliki kapasitas tampung masing-masing sebesar satu juta meter kubik dengan kemampuan instalasi pengolahan air bersih ke tenant sebanyak 285 liter per detik untuk mendukung semua tenant yang ada di fase pertama. ANTARA FOTO/Harviyan Perdana Putra/nym.
Foto Terkait
Standar
Informasi Foto
Ukuran Foto
5000x3750
Ukuran Berkas
4.86 MB
Disiarkan
17/11/2023 17:25 WIB
Fotografer
Harviyan Perdana Putra
Editor
Nyoman Budhiyana