Perebutan peringkat ketiga Piala Dunia U-17: Mali menang atas Argentina

  • 1 Desember 2023 22:00
Penjaga gawang Timnas Mali Bourama Kone (kedua kiri) berusaha menahan bola dengan dibantu rekannya Baye Coulibaly (tengah) dari serangan pesepakbola Timnas Argentina Santiago Lopez (kanan) pada pertandingan perebutan peringkat ketiga Piala Dunia U-17 2023 di Stadion Manahan, Solo, Jawa Tengah, Jumat (1/12/2023). Mali menang atas Argentina dengan skor 3-0 dan berhasil menjadi peringkat ketiga Piala Dunia U-17 2023 Indonesia. ANTARA FOTO/Mohammad Ayudha/rwa.
Foto Terkait
Standar
Informasi Foto
Ukuran Foto
5000x3333
Ukuran Berkas
3.09 MB
Disiarkan
01/12/2023 22:00 WIB
Fotografer
Mohammad Ayudha
Editor
Puspa Perwitasari