Peletakan batu pertama kantor OIKN

  • 17 Januari 2024 21:30
Presiden Joko Widodo menyampaikan kata sambutan pada peletakan batu pertama atau groundbreaking pembangunan gedung dan kawasan kantor Otorita Ibu Kota Nusantara (OIKN) di Kawasan Ibu Kota Nusantara (IKN), Penajam Paser Utara, Kalimantan Timur, Rabu (17/1/2024). Presiden mengatakan kawasan kantor OIKN dibangun di atas lahan seluas 28 ribu meter persegi dengan nilai konstruksi mencapai Rp509 miliar tersebut akan difungsikan sebagai tempat bekerja para pegawai OIKN dengan dilengkapi dengan pelayanan terpadu satu pintu. ANTARA FOTO/Dhemas Reviyanto/wpa.
Foto Terkait
Standar
Informasi Foto
Ukuran Foto
5000x3334
Ukuran Berkas
3.13 MB
Disiarkan
17/01/2024 21:30 WIB
Fotografer
Dhemas Reviyanto
Editor
Wahyu Putro A