KKP targetkan produksi perikanan 30,85 juta ton pada 2024

  • 7 Juli 2024 15:55
Sejumlah pekerja memindahkan ikan hasil tangkapan nelayan di Dermaga Pelabuhan Muara Angke, Jakarta, Minggu (7/7/2024). Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) menargetkan capaian produksi perikanan Indonesia pada tahun 2024 sebesar 30,85 juta ton, meningkat dari tahun sebelumnya yakni 24,74 juta ton. ANTARA FOTO/Erlangga Bregas Prakoso/YU
Foto Terkait
Standar
Informasi Foto
Ukuran Foto
5000x3327
Ukuran Berkas
1.77 MB
Disiarkan
07/07/2024 15:55 WIB
Fotografer
Erlangga Bregas Prakoso
Editor
Yusran Uccang