Kementerian PANRB resmikan 42 MPP baru
Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Rini Widyantini (tengah) didampingi Wakil Menteri PANRB Purwadi Arianto (kiri) dan Plt. Sekretaris Kementerian PANRB Erwan Agus Purwanto (kanan) menyampaikan keterangan kepada wartawan seusai meresmikan Mal Pelayanan Publik (MPP) Triwulan IV tahun 2024 di Jakarta, Kamis (12/12/2024). Kementerian PANRB meresmikan sebanyak 42 MPP di seluruh Indonesia untuk mendekatkan pelayanan publik kepada masyarakat. ANTARA FOTO/Zaky Fahreziansyah/app/nym.
Foto Terkait