Konferensi pers akhir tahun 2024 BNN

  • 23 Desember 2024 21:40 WIB
Puluhan tersangka kasus narkotika ditunjukkan kepada wartawan saat konferensi pers akhir tahun 2024 dan pemusnahan barang bukti tindak pidana narkotika di Kantor BNN RI, Jakarta, Senin (23/12/2024). BNN memusnahkan barang bukti berupa 81,07 kilogram sabu-sabu, 194,29 kilogram ganja, 1,96 kilogram kokain, dan 59.737 butir ekstasi yang berasal dari pengungkapan 20 kasus yang melibatkan 40 tersangka. ANTARA FOTO/Reno Esnir/wpa.
Foto Terkait
Standar
Informasi Foto
Ukuran Foto
5000x3333
Ukuran Berkas
1.49 MB
Disiarkan
23/12/2024 21:40 WIB
Fotografer
Reno Esnir
Editor
Wahyu Putro A