Dampak PMK harga sapi turun di Temanggung
Warga melakukan jual beli sapi di pasar Hewan Ngadirejo, Temanggung, Jawa Tengah, Kamis (9/1/2025). Sejumlah pedagang menyatakan harga sapi saat ini turun antara Rp1 juta - Rp2 juta per ekor dampak dari wabah Penyakit Mulut dan Kaki (PMK) di wilayah Jawa Tengah. FOTO ANTARA/Anis Efizudin/foc.
Foto Terkait