Syukuran penetapan Reog Ponorogo sebagai WBTb UNESCO

  • 11 Januari 2025 13:45 WIB
Seniman Reog Ponorogo tampil saat syukuran penetapan Reog Ponorogo sebagai Warisan Budaya Takbenda (WBTb) UNESCO di Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian, Jakarta, Sabtu (11/1/2025). Reog Ponorogo resmi diakui sebagai WBTb pada 3 Desember 2024 dalam Sidang Ke-19 Komite Antarpemerintah UNESCO untuk Perlindungan Warisan Budaya Takbenda di Paraguay. ANTARA FOTO/Dhemas Reviyanto/agr
Foto Terkait
Standar
Informasi Foto
Ukuran Foto
5000x3334
Ukuran Berkas
3.99 MB
Disiarkan
11/01/2025 13:45 WIB
Fotografer
Dhemas Reviyanto
Editor
Agung Rajasa