Geliat kampung budaya Polowijen Malang

  • 15 Januari 2025 14:38 WIB
Pelajar belajar menari saat mengikuti program wisata Sambang Kampung di ruang pawon Kampung Budaya Polowijen, Malang, Jawa Timur, Rabu (15/1/2025). Kampung tersebut didirikan warga tahun 2017 sebagai upaya pelestarian budaya dan dari sejumlah kegiatan yang diadakan antara lain festival, pelatihan tari serta paket wisata telah menumbuhkan pelaku usaha mikro kecil menengah (UMKM), memunculkan seniman tari muda dan mendapat kunjungan rata-rata 200 wisatawan per bulan. ANTARA FOTO/Ari Bowo Sucipto/foc.
Foto Terkait
Standar
Informasi Foto
Ukuran Foto
5000x3333
Ukuran Berkas
3.46 MB
Disiarkan
15/01/2025 14:38 WIB
Fotografer
Ari Bowo Sucipto
Editor
Fanny Octavianus