Target Perluasan Areal Tanam padi di Sultra
Foto udara petani membajak sawahnya menggunakan traktor di daerah persawahan Amohalo, Kecamatan Baruga, Kendari, Sulawesi Tenggara, Minggu (19/1/2025). Dinas Tanaman Pangan dan Peternakan (Distanak) Sulawesi Tenggara menargetkan Perluasan Areal Tanam (PAT) untuk lahan pertanian penanaman padi tahun 2025 seluas 213.000 hektare yakni meningkat dari capaian tahun 2024 sebesar 168.000 hektare yang tersebar pada 17 kabupaten dan kota di wilayah itu. ANTARA FOTO/Andry Denisah/nz
Foto Terkait