Vaksinasi PMK di Madiun
Dokter hewan dari Dinas Ketahanan Pangan dan Peternakan menyuntikkan vaksin penyakit mulut dan kuku (PMK) pada sapi di Desa Wayut, Kabupaten Madiun, Jawa Timur, Selasza (21/1/2025). Pemkab Madiun mendapatkan jatah vaksin PMK dari pemerintah pusat sebanyak 3.525 dosis guna mengantisipasi penyebaran PMK menyusul adanya 35 kasus PMK pada sapi di daerah itu. ANTARA FOTO/Siswowidodo/nym.
Foto Terkait