Pasar murah jelang ramadhan di Padang
Warga membeli kebutuhan sehari-hari di pasar murah yang dibuka di halaman Kantor Camat Nanggalo Padang, Sumatera Barat, Rabu (12/2/2025). Pemkot Padang membuka pasar murah bergantian di tiap kecamatan untuk membantu masyarakat mendapatkan kebutuhan pokok dengan harga terjangkau menjelang bulan Ramadhan. ANTARA FOTO/Iggoy el Fitra/foc.
Foto Terkait