Pemanfaatan dermaga terbengkalai di Padang

  • 15 Februari 2025 12:03 WIB
Penambang pasir merapatkan perahu ke dermaga yang terbengkalai sebelum bongkar muat pasir di dermaga Pangkalan Pendaratan Ikan (PPI) Muaro Anai, Padang, Sumatera Barat, Sabtu (15/2/2025). Dermaga pangkalan pendaratan ikan terbengkalai tersebut dimanfaatkan oleh penambang pasir tradisional sebagai tempat penampungan pasir sementara dalam rangka mempermudah proses bongkar muat ke dalam truk yang kemudian dijual sebagai bahan bangunan. ANTARA FOTO/Iggoy el Fitra/agr
Foto Terkait
Standar
Informasi Foto
Ukuran Foto
5000x3334
Ukuran Berkas
3.47 MB
Disiarkan
15/02/2025 12:03 WIB
Fotografer
Iggoy El Fitra
Editor
Agung Rajasa