Simulasi pengamanan barang terlarang di Bandara Adi Soemarmo

  • 24 Maret 2025 17:37 WIB
Anggota TNI Angkatan Udara (AU) Adi Soemarmo mengamankan penumpang pesawat yang membawa barang terlarang saat melakukan simulasi pengamanan di Bandara Adi Soemarmo, Boyolali, Jawa Tengah, Senin (24/3/2025). TNI Angkatan Udara (AU) bekerja sama dengan PT Angkasa Pura Indonesia Bandara Adi Soemarmo menggelar simulasi pengamanan barang terlarang sebagai kesiapan petugas untuk pengamanan saat mudik Idul Fitri 1446 Hijriah. ANTARA FOTO/Aloysius Jarot Nugroho/nz.
Foto Terkait
Standar
Informasi Foto
Ukuran Foto
5000x3336
Ukuran Berkas
3.69 MB
Disiarkan
24/03/2025 17:37 WIB
Fotografer
Aloysius Jarot Nugroho
Editor
Zarqoni Maksum