Jumlah kunjungan wisatawan mancanegara ke Indonesia
Wisatawan asal Turki berjalan bersama seorang warga Sukuy Badui di permukiman Suku Badui Desa Kenekes, Lebak, Banten, Rabu (7/5/2025). Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat jumlah kunjungan wisatawan mancanegara melalui pintu masuk utama pada Maret 2025 mencapai 841,03 ribu kunjungan atau turun 2,18 persen secara tahunan (yoy). ANTARA FOTO/Muhammad Bagus Khoirunas/tom.
Foto Terkait