JEMBATAN SIAK III PEKANBARU TERBENGKALAI

  • 12 Desember 2014 18:15
Sejumlah anak bermain diatas jembatan Siak III yang ditutup untuk umum dari bulan Oktober 2013 lalu guna proses perbaikan lengkungan disisi lantai jembatan, di Pekanbaru, Riau, Jumat (12/12). Masyarakat sekitar megeluhkan dan mempertanyakan nasib jembatan yang menghabiskan uang negara ratusan miliar tesebut, karena sudah hampir delapan bulan terakhir jembatan tersebut dibiarkan terbengkalai tanpa ada proses perbaikan. ANTARA FOTO/Rony Muharrman/ed/pd/14
Foto Terkait
Standar
Informasi Foto
Ukuran Foto
2953x1977
Ukuran Berkas
669.72 KB
Disiarkan
12/12/2014 18:15 WIB
Fotografer
Rony Muharrman
Editor