SIDANG KORUPSI DERMAGA WISATA

  • 14 Januari 2015 16:50
Salah satu terdakwa kasus dugaan korupsi dana perencanaan pembangunan dermaga wisata, Damran memberi keterangan sebagai saksi untuk terdakwa lainnya dalam sidang lanjutan di Pengadilan Tipikor Palu, Sulawesi Tengah, Rabu (14/1). Selain Damran selaku pelaksana perencanaan pekerjaan, kasus dugaan korupsi perencanaan pembangunan empat dermaga wisata tahun 2013 di Kabupaten Parigi Moutong yang merugikan negara lebih dari Rp 1 miliar itu turut menyeret Sekretaris Daerah Kabupaten Parigi Moutong, Ekka Pontoh sebagai terdakwa. ANTARA FOTO/Mohamad Hamzah/Rei/pd/15.
Foto Terkait
Standar
Informasi Foto
Ukuran Foto
3216x2136
Ukuran Berkas
1.04 MB
Disiarkan
14/01/2015 16:50 WIB
Fotografer
Mohamad Hamzah
Editor