PENYELAMATAN BENDA CAGAR BUDAYA

  • 4 Mei 2017 14:25
Penggiat komunitas pecinta benda cagar budaya membersihkan batuan lingga, yoni, dan nandi (sarana pemujaan umat Hindu masa lampau) di tengah area persawahan di Bergas, Kabupaten Semarang, Jawa Tengah, Kamis (4/5). Kalangan penggiat pelestarian cagar budaya setempat mendesak pemerintah untuk peduli dalam perlindungan benda-benda cagar budaya yang banyak ditemukan tercecer di sejumlah titik di Kabupaten Semarang karena rawan dicuri dan menjadi sasaran vandalisme. NTARA FOTO/Aditya Pradana Putra/ama/17.
Foto Terkait
Standar
Informasi Foto
Ukuran Foto
4000x2667
Ukuran Berkas
3.5 MB
Disiarkan
04/05/2017 14:25 WIB
Fotografer
Aditya Pradana Putra
Editor