TARGET KEBUTUHAN SUSU NASIONAL

  • 30 Juni 2018 15:05
Pekerja membawa pakan konsentrat untuk sapi perah di peternakan sapi Erif Farm, Desa Cibeureum, Cisarua, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Sabtu (30/6). Kementerian Pertanian (Kementan) terus berupaya mengejar kemandirian susu nasional dengan memproduksi susu segar dalam negeri (SSDN) sebesar 60 persen dari kebutuhan susu nasional pada 2025 dengan upaya mewujudkan kemandirian persusuan nasional, baik dari hulu maupun hilir untuk meningkatkan kesejahteraan peternak. ANTARA FOTO/Arif Firmansyah/pd/18
Foto Terkait
Standar
Informasi Foto
Ukuran Foto
4000x2678
Ukuran Berkas
1.88 MB
Disiarkan
30/06/2018 15:05 WIB
Fotografer
Arif Firmansyah
Editor