SIMULASI PEMBEBASAN SANDERA

  • 11 September 2019 18:35
SIMULASI PEMBEBASAN SANDERA
Pasukan Penanggulangan Terorisme Yonif Raider 323/Buaya Putih Kostrad melumpuhkan teroris yang membajak Bus dan menyandra warga negara asing pada Simulasi anti teror di Terminal Tipe A, Kota Banjar, Jawa Barat, Rabu (11/9/2019). Simulasi pembebasan sandera oleh pasukan Yonif Raider 323/Buaya Putih Kostrad tersebut untuk meningkatkan kemampuan pasukan TNI dalam menjaga keamanan NKRI dari ancaman teror dalam dan luar negeri. ANTARA FOTO/Adeng Bustomi/ama.
Foto Terkait
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
4000x2649
Ukuran Berkas
1.7 MB
Disiarkan
11/09/2019 18:35 WIB
Fotografer
Adeng Bustomi
Editor
Audy Mirza Alwi