AKSI UNTUK DEMOKRASI INDONESIA

  • 21 Oktober 2019 20:50
AKSI UNTUK DEMOKRASI INDONESIA
Massa yang tergabung dalam Barisan Rakyat Bebaskan Tahanan Politik melakukan aksi unjuk rasa di Jalan Asia Afrika, Bandung, Jawa Barat, Senin (21/10/2019). Aksi tersebut menuntut Pemerintah Indonesia periode 2019-2024 untuk terus memperbaiki kualitas demokrasi di Indonesia, mencabut RUU yang dianggap bermasalah, terbitkan Perppu KPK, dan bebaskan tahanan politik aktivis Papua. ANTARA FOTO/Novrian Arbi/ama.
Foto Terkait
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
4000x2656
Ukuran Berkas
2.05 MB
Disiarkan
21/10/2019 20:50 WIB
Fotografer
Novrian Arbi
Editor
Audy Mirza Alwi