BARAPAN AYAM

  • 27 Juni 2010 14:25
BARAPAN AYAM
TALIWANG, 27/6 - BARAPAN AYAM. Seorang joki berusaha mengendalikan ayam miliknya saat mengikuti "Barapan ayam" (karapan ayam) di Desa Dasan Anyar, Kecamatan Jereweh, Taliwang, Kabupaten Sumbawa Barat, NTB, Minggu (27/6). Barapan ayam yang diselenggarakan setiap minggu itu diikuti oleh peserta dari desa dan kelurahan se-Kabupaten Sumbawa Barat dan diadakan berpindah-pindah dari desa satu ke desa lainnya, selain untuk melestarikan budaya sekaligus sebagai ajang silaturrahmi serta mempererat tali persaudaraan antar desa. FOTO ANTARA/Ahmad Subaidi/ss/hp/10
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
3048x1977
Ukuran Berkas
263.39 KB
Disiarkan
27/06/2010 14:25 WIB
Fotografer
Ahmad Subaidi
Editor