TIKAR TERPANJANG

  • 14 Agustus 2007 14:48
TIKAR TERPANJANG
BANJARMASIN,14/8- TIKAR TERPANJANG. Tikar purun terpanjang di dunia yang dibuat selama lima bulan oleh 57 perempuan lanjut usia (lansia) dari desa Alalak, Banjarmasin, Kalsel dipamerkan pada acara Peringatan Hari Jadi ke-57 provinsi tersebut sekaligus HUT RI ke-62, di halaman Gedung Bundar Sultan Suriansyah Banjarmasin, Selasa (14/8).Tikar tersebut resmi masuk rekor MURI dengan panjang 1.346 dan lebar 80 cm.FOTO ANTARA/Hero WN/ss/hp/07
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
2048x1536
Ukuran Berkas
654.12 KB
Disiarkan
14/08/2007 14:48 WIB
Fotografer
Hero
Editor