PENGOPERASIAN KERETA API BANDARA ADI SOEMARMO

  • 29 Desember 2019 17:45
PENGOPERASIAN KERETA API BANDARA ADI SOEMARMO
Sejumlah warga berada di Kereta Api Bandara Adi Soemarmo saat "soft launching" Kereta Api Bandara Adi Soemarmo di Stasiun Bandara Adi Soemarmo, Boyolali, Jawa Tengah, Minggu (29/12/2019). PT Kereta Api Indonesia (KAI) mengoperasikan Kereta Api Bandara Adi Soemarmo untuk mengenalkan moda transportasi yang terintegrasi kepada masyarakat dengan menggratiskan tiket Kereta Api Bandara Adi Soemarmo dari Stasiun Balapan Solo - Stasiun Bandara Adi Soemarmo atau sebaliknya hingga bulan Februari 2020. ANTARA FOTO/Aloysius Jarot Nugroho/aww.
Foto Terkait
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
4000x2657
Ukuran Berkas
1.67 MB
Disiarkan
29/12/2019 17:45 WIB
Fotografer
Aloysius Jarot Nugroho
Editor
Andika Wahyu