PENYEKATAN PEMUDIK DI JALUR PANTURA

  • 27 April 2020 12:10
PENYEKATAN PEMUDIK DI JALUR PANTURA
Petugas kepolisian memerintahkan mobil travel untuk memutar kembali ke arah Jakarta saat penyekatan di jalur Pantura, Tegal, Jawa Tengah, Senin (27/4/2020). Penyekatan kendaraan pemudik oleh Polres Tegal Kota itu dilakukan menyusul adanya larangan mudik oleh Pemerintah guna mencegah penyebaran COVID-19. ANTARA FOTO/Oky Lukmansyah/hp.
Foto Terkait
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
4000x2627
Ukuran Berkas
1 MB
Disiarkan
27/04/2020 12:10 WIB
Fotografer
Oky Lukmansyah
Editor
Hermanus Prihatna