PERAMPOK JALANAN

  • 12 Oktober 2010 17:30
PERAMPOK JALANAN
KEDIRI, 12/10 - PERAMPOK JALANAN. Lima tersangka perampok jalanan diamankan di Mapolresta Kediri, Jawa Timur, Selasa (12/10). Satuan Reskrim Polres Kediri Kota berhasil menangkap komplotan perampok spesialis jalanan yakni UTS (18), SH (24), AA (19), AS (26) dan IDR (23) dan menyita barang bukti tiga buah sepeda motor. Pelaku tertangkap setelah menganiaya dua pengendara sepeda motor hingga korban harus dilarikan ke rumah sakit setempat. FOTO ANTARA/Arief Priyono/ss/mes/10
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
2048x1323
Ukuran Berkas
425.91 KB
Disiarkan
12/10/2010 17:30 WIB
Fotografer
Arief Priyono
Editor