TERTINGGI DI DUNIA

  • 14 Oktober 2010 17:05
 TERTINGGI DI DUNIA
SUKOHARJO, 14/10 - KONSUMSI TERTINGGI DI DUNIA. Seorang petani membawa hasil panennya di area persawahan, Sonorejo, Kamis (14/10). Menurut Badan Ketahanan Pangan (PKP), Indonesia merupakan pengkonsumsi beras tertinggi di dunia dengan konsumsi beras perkapita 139 Kg pertahun, dimana tingkat ketergantungan terhadap beras mencapai 92-95%, hal tersebut coba ditekan pemerintah dengan menerapkan sistem "one day no rice" (sehari tanpa nasi) yang dimulai dari sejumlah daerah untuk menjadi program nasional kedepannya. FOTO ANTARA/Akbar Nugroho Gumay/Koz/nz/10.
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
4950x3186
Ukuran Berkas
1.21 MB
Disiarkan
14/10/2010 17:05 WIB
Fotografer
Akbar Nugroho Gumay
Editor