PEMUSNAHAN HASIL PENINDAKAN BEA CUKAI

  • 7 Oktober 2020 13:20
PEMUSNAHAN HASIL PENINDAKAN BEA CUKAI
Sejumlah rokok hasil penindakan Barang Kena Cukai (BKC) dimusnahkan dengan cara dibakar di Kantor Pengawasan dan Pelayanan Bea Cukai (KPPBC) Pantoloan di Palu, Sulawesi Tengah, Rabu (7/10/2020). Sebanyak 614.660 batang rokok, 399 botol hasil pengolahan tembakau lainnya (HPTL) dan 287 botol minuman mengandung etil alkohol yang peletakan pita cukainya tidak sebagaimana mestinya atau ilegal dimusnahkan. ANTARA FOTO/Mohamad Hamzah/aww.
Foto Terkait
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
4176x2784
Ukuran Berkas
2.7 MB
Disiarkan
07/10/2020 13:20 WIB
Fotografer
Mohamad Hamzah
Editor
Andika Wahyu