PATUNG MBITORO

  • 18 Maret 2011 18:50
PATUNG MBITORO
TIMIKA, 18/3 - PATUNG MBITORO. Sejumlah warga suku Kamoro memahat patung Mbitoro ukuran 9,9X2,8m di Lapangan Timika Indah, Kabupaten Mimika, Papua, Jumat (18/3). Patung Mbitoro adalah simbol pemujaan terhadap roh leluhur yang masih terus dijaga oleh suku Kamoro hingga kini yang kali ini dilakukan dalam rangka memeriahkan HUT Kabupaten Mimika ke-10 tahun 2011 untuk menciptakan Rekor MURI kategori mambuat patung terbesar. FOTO ANTARA/Spedy Paereng/ss/pd/11
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
1068x1608
Ukuran Berkas
666.94 KB
Disiarkan
18/03/2011 18:50 WIB
Fotografer
Spedy Paereng
Editor