BANGUNAN SEKOLAH UNTUK ISOLASI TERPUSAT

  • 22 Juli 2021 15:05
BANGUNAN SEKOLAH UNTUK ISOLASI TERPUSAT
Petugas Perlindungan Masyarakat (Linmas) memasukkan kasur ke dalam ruang kelas di SD Negeri Cengklik, Banjarsari, Solo, Jawa Tengah, Kamis (22/7/2021). Sebanyak 17 ruang kelas di sekolah tersebut akan dimanfaatkan untuk isolasi terpusat Orang Tanpa Gejala (OTG) COVID-19 dengan kapasitas 120 tempat tidur untuk meminimalisir penularan dan perawatan orang terkonfirmasi positif COVID-19 lebih efektif. ANTARA FOTO/Mohammad Ayudha/rwa.
Foto Terkait
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
3888x2592
Ukuran Berkas
2.01 MB
Disiarkan
22/07/2021 15:05 WIB
Fotografer
Mohammad Ayudha
Editor
Puspa Perwitasari