AKSI SOPIR TRUK

  • 4 April 2011 15:05
AKSI SOPIR TRUK
KENDARI, 4/4 - DEMO KINERJA SPBU. Sejumlah sopir truk yang tergabung dalam Persatuan Sopir Truk berunjuk rasa dengan membawa kendaraan mereka sehingga menutup jalan menuju DPRD kota Kendari, Sultra, Senin (4/4). Mereka menutut pemerintah dan pihak kepolisian menindak oknum yang dengan sengaja menimbun BBM jenis solar serta mengawasi distribusi BBM agar kelangkaan solar tidak terjadi lagi. FOTO ANTARA/Zabur Karuru/Koz/Spt/11.
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
3216x2136
Ukuran Berkas
1.52 MB
Disiarkan
04/04/2011 15:05 WIB
Fotografer
Zabur Karuru
Editor